Princess Kaca Mayang and Baby Elephant
Putri Kaca Mayang dan Anak Gajah
Princess Kaca Mayang and Baby Elephant
Putri Kaca Mayang dan Paman Gimpam sedang melihat ladang serta sawah penduduk desa
Princess Kaca Mayang and Uncle Gimpam were visiting the villager’s farms and fields.
Sebagian besar ladang dan sawah rusak karena amukan gajah liar
Most of the farm and fields were destroyed by the wild elephant attack.
Putri Kaca Mayang menemukan seekor anak gajah yang jatuh di lubang jebakan Harimau buatan penduduk desa
Princess Kaca Mayang found a baby elephant that fell into the tiger trap made by the villagers.
Anak gajah menangis kesakitan karena kakinya masuk dalam jebakan .
The baby elephant was crying in pain because his foot got stuck in the trap
Penduduk desa ketakutan. Anak gajah bagian dari kawanan Gajah liar yang merusak desa mereka
The villagers were frightened. The baby elephant was a part of wild elephant herds that destroys their village.
Paman Gimpam menenangkan penduduk desa. “Gajah liar tidak akan memasuki kawasan manusia bila hutan tempat tinggal mereka tidak ditebang”
Uncle Gimpam calms the villagers. “Wild elephant will never step into human territory if the forest they live in hadn’t been cut down carelessly
Putri Kaca Mayang membebaskan anak gajah tersebut. Anak gajahpun segera pergi kembali hutan
Princess Kaca Mayang freed the baby elephant. The baby elephant rushing back to the forest.
Putri Kaca Mayang menasehati penduduk desa agar tidak menebang dan membakar hutan sembarangan untuk membuka ladang serta perumahan. Princess Kaca Mayang told the villagers not to cut and burn forest carelessly for opening fields and housings
0 Komentar